PSAK 14 PERSEDIAAN

June 22, 2016 | Author: Anonymous | Category: Documents
Share Embed


Short Description

PSAK 14 PERSEDIAAN. PSAK 14 bertujuan mengatur perlakuan akuntansi untuk persediaan. Pernyataan ini dapat diterapkan unt...

Description

PSAK 14 PERSEDIAAN PSAK 14 bertujuan mengatur perlakuan akuntansi untuk persediaan. Pernyataan ini dapat diterapkan untuk seluruh persediaan kecuali kontrak konstruksi dan instrument keuangan, serta produsen produk agrikultur dan kehutanan. Adapun pengertian persediaan adalah aktiva yang tersedia untuk dijual dalam kegiatan usaha normal, dalam proses produksi dan atau dalam perjalanan serta dalam bentuk bahan atau perlengkapan / supplies untuk digunakan dalam proses produksi atau pemberian jasa. Persediaan diukur berdasarkan biaya atau nilai realisasi bersih mana yang lebih rendah (the lower of the cost and net realizable value). Biaya persediaan meliputi Biaya pembelian ( harga pembelian, bea masuk dan pajak lainnya kecuali yang dapat ditagih kembali kepada kantor pajak), biaya konversi (biaya yang secara langsung terkait dengan unit yang diproduksi dan biaya overhead produksi tetap dan variable yang dialokasikan secara sistematis) serta biaya lain yang timbul sampai persediaan berada dalam kondisi dan tempat yang siap untuk dijual atau dipakai (present location and condition) Biaya persediaan, harus dihitung dengan menggunakan rumus biaya masuk pertama keluar pertama (MPKP) atau rata-rata tertimbang. Entitas harus menggunakan rumus biaya yang sama terhadap semua persediaan yang memiliki sifat dan kegunaan yang sama. Untuk persediaan yang memiliki sifat dan kegunaan yang berbeda, rumusan biaya yang berbeda diperkenankan. Misalnya, persediaan yang digunakan dalam suatu operasi segmen mungkin memiliki kegunaan yang berbeda dari jenis persediaan yang sama yang digunakan dalam operasi segmen yang lain. Formula MPKP mengasumsikan item persediaan yang pertama dibeli akan dijual atau digunakan terlebih dahulu sehingga item yang tertinggal dalam persediaan akhir adalah yang dibeli atau diproduksi kemudian. Dalam rumus biaya rata-rata tertimbang, biaya setiap item ditentukan berdasarkan biaya rata-rata tertimbang dari item yang serupa pada awal periode dan biaya item yang serupa yang dibeli atau diproduksi selama suatu periode. Perhitungan rata-rata dapat dilakukan secara berkala atau pada setiap penerimaan kiriman, tergantung pada keadaan entitas. Biaya persediaan mungkin tidak akan diperoleh kembali jika persediaan rusak, seluruh atau sebagian persediaan telah usang, atau harga jualnya telah menurun. Biaya persediaan juga tidak akan diperoleh kembali jika estimasi biaya penyelesaianatau estimasi biaya untuk membuat penjualan telah meningkat. Jika persediaan dijual, maka nilai tercatat persediaan tersebut harus diakui sebagai beban pada periode diakuinya pendapatan atas penjualan tersebut. Setiap penurunan nilai persediaan di bawah biaya menjadi nilai realisasi neto dan

seluruh kerugian persediaan harus diakui sebagai beban pada periode terjadinya penurunan atau kerugian tersebut. Pengungkapan dalam laporan keuangan pada persediaan harus meliputi kebijakan akuntansi yang digunakan dalam pengukuran persediaan, termasuk rumus biaya yang digunakan, total jumlah tercatat persediaan dan jumlah nilai tercatat menurut klasifikasi yang sesuai bagi entitas, jumlah tercatat persediaan yang dicatat dengan nilai wajar dikurangi biaya untuk menjual, jumlah persediaan yang diakui sebagai beban selama periode berjalan dan jumlah setiap penurunan nilai yang diakui sebagai pengurang jumlah persediaan yang diakui sebagai beban dalam periode berjalan sebagaimana

PSAK 14 INVENTORIES PSAK 14 aims to regulate the accounting treatment for inventories. PSAK 14 applies to all inventories except construction contracts and financial instruments, as well as producers of agricultural and forestry products. The definition of inventory is assets available for sale in the normal business, in the production process and in the form of materials or supplies for use in the production or service process. Inventories are measured on the lower net cost or net realizable value. Inventory costs include Purchase costs (purchase price, import duty and other taxes except collectible to the tax office), conversion costs (fees directly related to manufactured units and fixed production overheads and systematically allocated variables) and costs others appear until the inventory is in a condition and place ready for sale or use (present location and condition) The cost of inventory, shall be calculated using the first in first-out formula (MPKP) or weighted average. Entities shall use the same cost formula for all inventories having the same properties and uses. For inventories that have different properties and uses, different cost formulations are permitted. For example, inventory used in a segment operation may have different uses than the same inventory type used in other segment operations. The MPKP formula assumes the first purchased inventory item will be sold or used first so that the item left in the ending inventory is purchased or produced later. In the weighted average cost formula, the cost of each item is determined on the basis of the weighted average cost of similar items at the beginning of the period and the cost of similar items purchased or produced during a period. Average calculations may be made on a regular basis or on every receipt of a mail, depending on the circumstances of the entity. Inventory costs may not be recovered if inventory is damaged, inventory costs will also not be recovered if the estimated cost of completion or cost estimation for making the sale has increased. If inventory is sold, then the carrying amount of the inventory should be recognized as an expense in the period when it is recognized as income on the sale. Any impairment of inventory value below cost becomes the net realizable value and all losses of inventories shall be recognized as an expense in the periods of the decrease or loss. Disclosures in the financial statements of inventories shall include the accounting policies used in the measurement of inventories, including the cost formula used, the total carrying amount of inventories and the carrying amount of the carrying amount according to the appropriate classification of the entity, the carrying amount of inventories recorded at fair value less costs to sell, the amount of inventories recognized as expenses over the running.

View more...

Comments

Copyright © 2017 DATENPDF Inc.